Edi Haryono Terpilih Aklamasi, sebagai ketua LPMK Ngampilan
NGAMPILAN - Pemilihan Ketua LPMK Kelurahan Ngampilan, Kemantren Ngampilan, Kota Yogyakarta, dilaksanakan di aula kelurahan yang diawali dengan sosialisasi, kemudian dilanjutkan dengan pemilihan ketua LPMK, Rabu (22/2/2023). Kegiatan terlaksana dengan ...